Analisis Fungsi Aplikasi Komunikasi Data
Komunikasi data atau transmisi data mengacu pada komunikasi yang dimediasi oleh komputer di antara pengguna sistem atau sistem lainnya. Dalam mempertimbangkan fungsi komunikasi data atau transmisi data, maka kita harus melihat secara lebih luas mengingat berbagai bentuk data yang ditransmisikan memerlukan prosedur pengiriman data masing-masing.Adapun fungsi komunikasi data atau transmisi data menurut Sidney L. Smith dan Jane N. Mosier adalah sebagai berikut :
- Integrasi
- Memilih kata yang tepat guna
- Mengirimkan data secara konsisten
- Meminimalisir beban memori serta tindakan pengguna
Prosedur komunikasi data atau transmisi data dirancang juga untuk meminimalisir tindakan pengguna. Misalnya, dalam beberapa aplikasi, logika perangkat lunak dapat menyiapkan dan mengirimkan pesan secara otomatis yang berasal dari data yang sudah tersimpan dalam komputer.
- Interupsi
ads
- Mengarsipkan pesan secara fleksibel
- Menyoroti pesan
- Menyiapkan pesan yang sesuai untuk transmisi
- Mengirimkan pesan ke alamat yang dituju
- Menginisiasi transmisi
- Mengendalikan transmisi
- Penerimaan pesan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar